Dimulai Dari Kawasan Nordik, Puncak Penutupan Terjadi di Inggris
Paramount Global, induk perusahaan dari MTV (Music Television). Resmi mengumumkan penutupan seluruh jaringan saluran berlabel MTV di seluruh Eropa. Keputusan ini menandai babak baru bagi perusahaan media tersebut. Sehingga mengakhiri eksistensi ikon budaya pop, yang telah mengudara hampir 44 tahun. Faktor utama penutupan saluran MTV, dikarenakan turun secara drastis tren menonton media tersebut.
Pramount Global menegaskan, bahwa langkah ini mengikuti arah industri hibura global. Migrasi secara massif pemirsa dari televisi kabel tradisional menu platform streaming digital. Penutupan akan diberlakukan secara bertahap hingga akhir 2025. Jaringan aluran MTV yang dimatikan, meliputi MTV Music, MTV 80s, MTV 90s, Club MTV, dan MTV Live. (red)
