Kultur Punk-Skinhead Yang Berlandaskan Dedikasi, Bukan Fashion/Trend Semata
Menjelang penutupan tahaun ini, Sixtols merilis album ketiga dalam sepanjang karir sejak 1996. Album tersebut bertajuk “A Way of Life”, diproduksi oleh Siderise Records. Secara garis besar “A Way of Life”, menceritakan tentang membangun dan merawat relasi, perjuangan, dan persatuan. Dibungkus dalam sebuah deklarasi loyalitas yang absolut. Ditunjang dengan pegangan nilai kehormatan, solidaritas dan perjuangan kultur punk-skinhead.
Dalam sudut pandang musikalitas, “A Way of Life” kental akan indentas Sixtols. Aranseman yang dipadukan secara dinamis antara punk. Hardcore, dan ska. Sebagaiman refleksivitas musikal ini, mencerminkan influence bagi setiap personil. Diantaranya Dicipline, Agnostic Front, Cock Sparrer, Oxymoron, dan Operation Ivy. (red)
